Blog Dokter - Kehamilan merupakan sebuah kabar gembira bagi setiap pasangan suami istri. Oleh karena itu kehamilan harus dijaga supaya janin yang dikandung tetap sehat dan kuat. Dalam menjaga kehamilan ini seorang wanita harus memiliki pengetahuan yang cukup supaya tidak melakukan hal-hal yang akan mengancam kehamilan. Dan seorang wanita juga harus mengetahui apa saja yang bisa ia lakukan untuk menjaga kandungannya. Dan berikut ini adalah beberapa tips makanan sehat ibu hamil muda yang bisa anda lakukan untuk menjaga kandungan anda.
1. Lemak ikan laut. Pada lemak ikan laut terdapat kandungan asam lemak omega 3 yang sangat berguna untuk menguatkan jantung dan juga otak.Sebaiknya konsumsi ikan laut kurang lebih 2 ons per hari untuk mendapatkan lemak sehatnya.
2. Kacang. Kacang ternyata juga mengandung lemak yang sehat yang juga bisa bermanfaat untuk mengatasi ketidaknyamanan anda saat hamil muda.Anda bisa mengkonsumsi kacang mete, kacang almond, kacang pistachio dan juga walnut.
3. Telur. Saat hamil wanita membutuhkan gizi yang bernama kolin (choline) yang mana kandungan kolin ini bisa juga anda dapatkan dari telur.
4. Bayam. Kandungan asam folat yang tinggi pada bayam bisa anda manfaatkan untuk mencegah adanya cacat tabung saraf pada bayi. Selain itu bayam juga mengandung serat, zat besi, vitamin a, vitamin c, vitamin k, dan juga mangan yang sangat baik untuk kehamilan.
Nah demikian tadi beberapa hal yang harus anda ketahui pada saat anda sedang hamil muda. Dan sudah sebaiknya anda memahami satu persatu tips kesehatan ibu hamil muda tersebut supaya janin yang terkandung di dalam rahim anda selalu sehat hingga saatnya lahir nanti.
Tips Makanan Sehat untuk Ibu Hamil Muda
Hindari Pantangan Saat Hamil Muda
Saat anda hamil anda harus menghindari hal-hal berikut ini jika anda ingin kehamilan anda tetap sehat:- Hindari makan makanan yang bersifat panas seperti nanas, durian dan sebagainya.
- Hindari mengkonsumsi alkohol
- Jika anda terbiasa merokok maka anda harus mulai berhenti merokok selama anda hamil.
- Atau jika anda bukan perokok maka anda juga harus menghindari asap rokok (perokok pasif)
- Hindari melakukan hal yang terlalu melelahkan. Karena jika anda terlalu lelah maka akan membahayakan janin yang ada dalam kandungan anda.
Penuhi nutrisi Saat Hamil Muda
Selain menghindari beberapa hal di atas anda juga bisa menjaga kesehatan saat hamil muda dengan melakukan beberapa hal ini:- Perbanyak makan sayuran yang mengandung banyak vitamin
- Perbanyak konsumsi air putih
- Konsumsi susu kehamilan
- Konsumsi suplemen kehamilan yang menguatkan janin dalam kandungan anda
- Perbanyak konsumsi ikan
- Perbanyak konsumsi kacang hijau
1. Lemak ikan laut. Pada lemak ikan laut terdapat kandungan asam lemak omega 3 yang sangat berguna untuk menguatkan jantung dan juga otak.Sebaiknya konsumsi ikan laut kurang lebih 2 ons per hari untuk mendapatkan lemak sehatnya.
2. Kacang. Kacang ternyata juga mengandung lemak yang sehat yang juga bisa bermanfaat untuk mengatasi ketidaknyamanan anda saat hamil muda.Anda bisa mengkonsumsi kacang mete, kacang almond, kacang pistachio dan juga walnut.
3. Telur. Saat hamil wanita membutuhkan gizi yang bernama kolin (choline) yang mana kandungan kolin ini bisa juga anda dapatkan dari telur.
4. Bayam. Kandungan asam folat yang tinggi pada bayam bisa anda manfaatkan untuk mencegah adanya cacat tabung saraf pada bayi. Selain itu bayam juga mengandung serat, zat besi, vitamin a, vitamin c, vitamin k, dan juga mangan yang sangat baik untuk kehamilan.
Nah demikian tadi beberapa hal yang harus anda ketahui pada saat anda sedang hamil muda. Dan sudah sebaiknya anda memahami satu persatu tips kesehatan ibu hamil muda tersebut supaya janin yang terkandung di dalam rahim anda selalu sehat hingga saatnya lahir nanti.